Posted :
Oct 01, 2024
Murni Teguh Memorial Hospital baru saja menyelesaikan pelatihan First Aid bersama tim hebat dari Pertamina! 💪 Pelatihan ini memberikan keterampilan penting untuk menghadapi situasi darurat di tempat kerja, mulai dari pertolongan pertama pada cedera hingga penanganan kondisi kritis. Terima kasih kepada seluruh peserta yang telah mengikuti sesi ini dengan antusias dan semangat! Mari terus tingkatkan kesadaran dan kemampuan kita dalam menjaga keselamatan bersama.
Activities Detail
Location : Pertamina Pangkalan Susu
Date : Oct 01, 2024
TAGS : Promosi