Posted : 
                                Aug 16, 2022
                            
                        
                        
                    
                            Murni Teguh Memorial Hospital (MTMH) menerima sertifikat sebagai RS penyelenggara wisata medis di Kota Medan dari Direktur Pelayanan Kesehatan Rujukan Kemenkes RI dr. Siti Khalimah, Sp.KJ, MARS, di Ruangan Auditorium Lantai 8, Senin (15/8/2022).
Usai menerima sertifikat sebagai RS penyelenggara wisata medis, Presiden Direktur PT. Murni Sadar, Tbk DR. dr. Mutiara, MHA, MKT menyampaikan, terimakasih kepada Kemenkes RI yang telah mempercayakan 6 RS di Medan sebagai penyelenggara wisata medis.
                        
                    
                            Activities Detail
                        
                        
                            Location : Auditorium Murni Teguh Memorial Hospital lt.8
                        
                        
                            Date : Aug 16, 2022
                        
                        
                            TAGS : Lainnya
                        
                    
                            
                            



