Artikel & Video

KETUBAN PECAH DINI

Ketuban Pecah Dini (KPD) merupakan pecahnya selaput ketuban sebelum adanya tanda-tanda persalinan. Secara umum, dikenal KPD aterm yaitu ketuban yang pecah pada atau setelah usia kehamilan 37 minggu atau lebih dan KPD preterm yaitu ketuban yang pecah sebelum usia kehamilan 37 minggu.

Selengkapnya

Eklampsia

Eklampsia merupakan keadaan dimana ditemukan serangan kejang tibatiba yang dapat disusul dengan koma pada wanita hamil, persalinan atau masa nifas yang menunjukan gejala preeklampsia sebelumnya. Eklampsia termasuk dari tiga besar penyebab kematian ibu di Indonesia.

Selengkapnya

Ibu Hamil Bisa Bekerja

“Apakah ibu hamil boleh kerja seperti sebelum hamil?” Jawaban singkatnya Tentu saja boleh ! Selama kehamilan, terjadi perubahan di dalam tubuh ibu misalnya berat badan meningkat, perut membesar, lebih mudah capek, sesak nafas, suhu tubuh meningkat, dll. Simak selengkapnya dalam artikel berikut.

Selengkapnya